Alwi Farhan ke 16 Besar Thailand Open 2025 usai Usir Wakil India

Bagas Abdiel Kharis Theo
Tunggal putra Indonesia, Alwi Farhan lolos ke 16 Besar Thailand Open 2025. (Foto: PBSI)

Pada interval gim kedua, dia tertinggal cukup jauh 6-11. Lalu usai interval, Alwi semakin tertinggal dari Rajawat hingga akhirnya menyerah dengan skor 17-21.

Memasuki gim ketiga, Alwi mencoba bangkit. Usaha Alwi tersebut terlihat pada awal gim penentuan yang kali ini mengungguli Rajawat dengan skor 4-1 hingga 11-4.

Usai interval, Alwi sedikit lengah dan dikejar oleh Rajawat hingga 13-14. Untungnya Alwi segera bangkit dan memastikan kemenangan di gim ketiga dengan skor 21-16.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
All Sport
20 jam lalu

Hasil Australian Open 2025: Alwi Farhan ke 16 Besar Tanpa Berkeringat 

All Sport
6 hari lalu

Alwi Farhan Akui Mental Drop di Kumamoto Masters 2025, Fokus Balas di Australian Open!

All Sport
7 hari lalu

Start Menggila tapi Kalah! Alwi Farhan Tumbang di Kumamoto Masters 2025

All Sport
7 hari lalu

Jadwal 4 Wakil Indonesia di 16 Besar Kumamoto Masters 2025: Apriyani/Fadia Ladeni Unggulan Tuan Rumah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal