Bagnaia Kaget dengan Cuaca di MotoGP India 2023: Panas Banget Tenggorokan Kayak Terbakar

Andhika Khoirul Huda
Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia, kaget dengan cuaca panas di MotoGP India 2023. Dia menyebut panasnya seperti membakar tenggorokan. (foto:

DANKAUR, iNews.id- Pembalap Ducati Lenovo, Francesco Bagnaia, kaget dengan cuaca panas di MotoGP India 2023. Dia menyebut panasnya seperti membakar tenggorokan.

Pecco -sapaan Bagnaia- nampak kesulitan untuk beradaptasi dengan trek baru di Sirkuit Internasional Buddh pada hari pertama MotoGP India 2023, Jumat (22/9/2023). Dia hanya mampu berada di posisi 15 dalam sesi Latihan Bebas 1 (FP1) dengan jarak lebih dari satu detik dari sang pembalap tercepat, Marco Bezzecchi dari Mooney VR46 Ducati.

Namun, juara MotoGP 2022 itu mampu tampil lebih baik dalam sesi latihan kedua pada sore hari. Dia berhasil mengamankan posisi ketujuh dengan selisih 0,498 detik saja dari rider Mooney VR46 Ducati, Luca Marini, yang keluar sebagai yang tercepat.

Kendati adaptasinya berjalan lambat, bintang asal Italia itu menilai trek sepanjang 5 km itu punya cengkraman yang apik. Namun, Tikungan 1 memang benar-benar menjadi tantangan bagi semua pembalap karena pada hari pertama saja banyak sekali dari mereka yang meluncur ke atas gravel karena terlambat mengerem.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
All Sport
14 jam lalu

Pengamat MotoGP Nilai Balapan Lebih Seru Tanpa Marc Marquez: Kucing Keluar, Tikus Menari!

Soccer
19 menit lalu

Pengamat MotoGP Ragu Ada yang Bisa Selevel Marc Marquez di Ducati!

All Sport
2 hari lalu

Respons Dingin Francesco Bagnaia usai Ban Bocor Hancurkan Peluang Podium di Sepang

All Sport
3 hari lalu

Francesco Bagnaia Layangkan Protes Keras ke Dorna usai MotoGP Malaysia 2025, Ada Apa?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal