Bintang Futsal Ricardinho Ingin Bawa Pemain Indonesia Berkarier di Eropa: Mereka Bertalenta!

Fitradian Dimas Kurniawan
Bintang futsal dunia Ricardinho punya mimpi ikut memajukan futsal Indonesia. Dia bertekad akan membawa beberapa pemain Indonesia bermain di Eropa. (foto: Instgram/Ricardinho10)

VALBOM, iNews.id - Bintang futsal dunia Ricardinho punya mimpi ikut memajukan futsal Indonesia. Dia bertekad akan membawa beberapa pemain Indonesia bermain di Eropa.

Ricardinho merupakan pemegang 6 kali pemain terbaik dunia. Kini Ricardinho tengah berkarier di Indonesia bersama Pendekar United.

Ricardinho melihat Indonesia memiliki bakat futsal kelas dunia. Namun menurutnya, belum ada tempat yang pas untuk pemain-pemain Indonesia berkembang.

“Indonesia tidak kekurangan talenta. Tetapi, mereka harus bergerak agar situasinya berbeda,” kata Ricardinho dikutip Flash Shore, Jumat (2/6/2023).

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
All Sport
15 hari lalu

Jadwal Lengkap Timnas Futsal Indonesia U-16 di Piala AFF Futsal U-16, Saksikan di Vision+

All Sport
17 hari lalu

Timnas Futsal Indonesia Pecahkan Rekor SEA Games 2025: Lapangan Parquet Jadi Kunci Emas Sejarah!

Soccer
22 hari lalu

Jadwal SEA Games Thailand 2025 Hari Ini: Ada Futsal hingga Sepak Bola 

All Sport
26 hari lalu

SEA Games 2025: Tampil Menekan, Timnas Futsal Putri Indonesia Akui Keunggulan Vietnam di Laga Perdana

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal