Bos Red Bull Ultimatum Timnya Tak Boleh Santai: F1 2024 Lebih Ketat! 

Cikal Bintang Raissatria
Bos tim Red Bull Racing Christian Horner (kiri) bersama Max Verstappen membawa timnya berjaya pada Formula 1 2023. (Foto: Planet F1)

Horner juga ingin Red Bull Racing terus berkembang. Dia memprediksi akan banyak tim yang mengikuti ‘resep’ dari mobil RB19 pada F1 2024. Sebab itu, Horner menegaskan tidak ada kata ‘santai’ dalam pengembangan mobil sebelum memulai musim baru.

“Anda selalu memulai dari awal ketika memulai musim baru dan saya pikir kita akan melihat beberapa mobil lagi yang akan mengikuti filosofi RB19. Jika Anda diam dalam bisnis ini, maka Anda pindah ke belakang,” ujarnya.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
All Sport
30 hari lalu

Carlos Sainz Sebut Marc Marquez Sebagai Ayrton Senna dari Dunia MotoGP

All Sport
2 bulan lalu

Jadwal Lengkap F1 GP Italia 2025, Saksikan di Vision+

All Sport
2 bulan lalu

Jadwal dan Link Live Streaming F1 GP Belanda 2025

Motor
3 bulan lalu

Motor Michael Schumacher Dilelang Terjual Rp1,4 Miliar

All Sport
4 bulan lalu

Jadwal Lengkap F1 Belgian Grand Prix 2025, Eksklusif di VISION+!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal