Casey Stoner: MotoGP 2020 Tak Layak Disebut Kejuaraan Dunia

Fitradian Dimas Kurniawan
Casey Stoner. (Foto: dok Ducati)

Hal itu memang membuat balapan semakin seru, dan sudah ada empat pemenang berbeda dari lima seri. Stoner menilai tidak ada rider yang mendominasi, sehingga kejuaraan sangat terbuka.

“Sejujurnya, motor apa saja bisa menang tahun ini. Mereka semua sangat serupa, dan hanya ada sedikit perbedaan. Tanpa ada Marc, siapa saja yang bisa mempertahankan performa bisa menjadi juara,” ujarnya.

“Tanpa Marc, tidak ada yang memimpin. Hasilnya bisa terlihat dari berapa banyak pemenang tahun ini. Marc telah membawa kejuaran ini ke level berbeda,” tutur Stoner.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
All Sport
1 hari lalu

Jadwal MotoGP 2026 Resmi Dirilis: GP Mandalika Kembali Jadi Sorotan!

All Sport
13 jam lalu

Bos Ducati Ungkap Dampak Besar Absennya Marc Marquez di Akhir Musim

All Sport
1 hari lalu

Masini Beberkan Rahasia Sukses Gresini Rekrut Marc Marquez dari Honda pada 2024

All Sport
2 hari lalu

Alex Marquez Tak Terbebani Status Runner-up, Siap Tantang Gelar Juara MotoGP 2026

All Sport
1 hari lalu

Gigi Dall’Igna Yakin Marc Marquez Masih Akan Berjaya di MotoGP Beberapa Musim ke Depan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal