Comeback, Atalanta Permalukan Fiorentina 2-1

Fitradian Dimas Kurniawan
Para pemain Atalanta saling berpelukan usai menjebol gawang Fiorentina pada giornata ke-23 Serie A di Stadio Artemio Franchi, Sabtu (8/2/2020) malam WIB. (Twitter Atalanta)

Atalanta langsung berusaha bangkit. Mereka mendapat peluang pada menit ke-43. Namun, tembakan Mario Pasalic masih melebar, dan tidak ada gol tambahan hingga babak pertama usai.

Pada babak kedua, Atalanta mempercepat tempo permainannya. Mereka lalu menyamakan kedudukan pada menit ke-49. Duvan Zapata sukses mencetak gol usai menyambar bola liar.

Tuan rumah kemudian berusaha untuk mencari celah. Mereka lalu mendapat peluang pada menit ke-53. Tetapi, tembakan bebas Erick Pulgar masih menghantam mistar.

Tim asuhan Giuseppe Iachini terus berusaha menyerang. Peluang datang pada menit ke-61, tetapi tembakan Dusan Vlahovic mampu ditahan dengan baik oleh Golini.

Atalanta kemudian berbalik unggul pada menit ke-72. Ruslan Malinkovskiy melepaskan tembakan jarak jauh dan menjebol gawang Fiorentina. Kiper La Viola Bartlomiej Dragowski pun tak berkutik dibuatnya.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
4 hari lalu

LaLiga Jadi Liga Eropa Paling Ketat! Resmi Capai Circle of Parity Lebih Cepat dari Kompetisi Lain

Soccer
6 hari lalu

Artem Dovbyk Cedera Serius, AS Roma Krisis Penyerang

Soccer
6 hari lalu

Antonio Conte Mundur dari Napoli? Presiden Klub Langsung Buka Suara

Soccer
6 hari lalu

Profil dan Biodata Nico Paz, Gelandang Como 1907 Punya Masa Depan Cerah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal