Fabio Quartararo Perpanjang Kontrak dengan Monster Energy Yamaha Sampai 2026

rio eristiawan
Fabio Quartararo resmi perpanjang kontrak dengan Monster Energy Yamaha hingga MotoGP 2026. (Foto: X @YamahaMotoGP)

Sementara di awal MotoGP 2024, Fabio Quartararo tampil kurang meyakinkan dengan mengumpulkan 15 poin dari dua balapan. Bahkan, ia dirumorkan akan segera hengkang ke pabrikan lain karena frustasi dengan performa YZR-M1.

Kendati demikian, Fabio Quartararo memutuskan untuk tetap bertahan di Yamaha dengan kontrak selama dua musim. Sementara Fabio Quartararo merasa yakin bisa kembali memenangkan gelar MotoGP, karena musim masih panjang untuk bisa bertarung mendapatkan setiap kemenangan.

"Jalan kami masih panjang untuk kembali bertarung memperebutkan kemenangan. Saya akan bekerja keras, dan saya yakin, bersama-sama, kami akan meraih mimpi kami sekali lagi!" tutur Fabio Quartararo.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
All Sport
4 jam lalu

Komentar Berkelas Veda Ega Pratama usai Tembus Moto3 2026

All Sport
2 hari lalu

Ducati Diprediksi Terkikis Perlahan di MotoGP, Begini Analisisnya

All Sport
3 hari lalu

Pengamat MotoGP Nilai Balapan Lebih Seru Tanpa Marc Marquez: Kucing Keluar, Tikus Menari!

Soccer
3 hari lalu

Pengamat MotoGP Ragu Ada yang Bisa Selevel Marc Marquez di Ducati!

All Sport
5 hari lalu

Fans Asal Bolmut Tempuh 14 Jam Demi Dukung Bagnaia di MotoGP Malaysia 2025, tapi Sang Idola Gagal Finish!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal