Fabio Quartararo Tuntut Yamaha Serius dalam Tiga Balapan Terakhir di MotoGP 2023

Cikal Bintang Raissatria
Pembalap Yamaha Monster Energy, Fabio Quartararo (Foto: Yamaha Factory Racing)

BURIRAM, iNews.id - Pembalap Yamaha Monster Energy, Fabio Quartararo menuntut timnya untuk serius pada tiga seri balapan terakhir MotoGP 2023. Quartararo juga meminta Yamaha untuk fokus ke musim selanjutnya. 

Yamaha dan Quartararo bisa dibilang kurang kompetitif pada musim ini. Saat ini, El Diablo -julukan Fabio Quartararo- berada di posisi sembilan klasemen pembalap, sedangkan Yamaha terdampar di posisi akhir klasemen konstruktor. 

Rentetan hasil negatif membuat Yamaha kurang bersaing pada musim ini. Namun, dalam beberapa seri belakangan, Quartararo kerap mendapat sedikit keberuntungan. 

Pembalap asal Prancis itu sempat mendapatkan podium ketiga pada MotoGP India dan Indonesia. Dia juga berhasil merebut posisi kelima pada MotoGP Thailand lalu. 

Editor : Fitradian Dhimas Kurniawan
Artikel Terkait
All Sport
10 jam lalu

Marc Marquez Juara Lagi, Bos Dorna Sebut MotoGP Kini Hidup Kembali

All Sport
1 hari lalu

Yamaha Tertinggal! Alex Rins Bongkar Alasan Mesin V4 Jadi Jalan Keluar

All Sport
2 hari lalu

Marc Marquez Dinilai Layak Jadi Panutan Dunia, Bukan Cuma di MotoGP

Soccer
3 hari lalu

Marc Marquez 110 Persen Anak Kesayangan Ducati! Bisa Bebas Pilih Rekan Setim

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal