Fajar/Rian ke Perempat Final Singapore Open 2025 usai Tendang Duo Thailand

Andika Rachmansyah
Ganda putra Indonesia, Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto lolos ke perempat final Singapore Open 2025.. (Foto: PBSI)

Di gim kedua, Fajar/Rian kembali tertinggal dari Kedren/Puavaranukroh dengan skor 3-6. Namun, mereka sempat menyamakan kedudukan menjadi 8-8.

Fajar/Rian pun tertinggal di interval gim kedua dengan skor 9-11. Tapi setelah itu, mereka berhasil bangkit dan membalikkan keadaan menjadi 17-16.

Kedua pasangan terus kejar-kejaran angka hingga 20-20. Pada akhirnya, Fajar/Rian sukses membungkus gim kedua dengan kemenangan 22-20 atas Kedren/Puavaranukroh.

Hasil kemenanan ini membawa mereka melaju ke babak perempat final. Fajar/Rian akan menghadapi pemenang laga antara Kim Astrup/Anders Skaarup Rasmussen (Denmark) versus Xie Hao Nan/Zeng Wei Han (China).

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
All Sport
6 bulan lalu

Hasil Singapore Open 2025: Dua Pasangan Non-Pelatnas Tersingkir di 16 Besar

All Sport
6 bulan lalu

Jadwal Singapore Open 2025 Hari Ini: Jonatan Christie Vs Utusan Malaysia

All Sport
1 jam lalu

Fajar/Fikri Punya PR Besar jelang BWF World Tour Finals 2025, Apa Itu?

Soccer
6 jam lalu

Fajar/Fikri Kalah dari Juniornya di Final Australian Open 2025, tapi Justru Bangga!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal