Ginting Jumpa Axelsen 3 Turnamen Beruntun, Si Raja Pukulan Tipuan Bilang Begini

Cikal Bintang
Tunggal putra Indonesia Anthony Ginting jumpa Viktor Axelsen 3 turnamen beruntun. (Humas PBSI)

KUALA LUMPUR, iNews.id – Tunggal putra Indonesia Anthony Ginting jumpa Viktor Axelsen 3 turnamen beruntun. Dia mengaku sudah menyiapkan strategi untuk mengalahkan unggulan satu asal Denmark itu.

Ginting melawan Axelsen pada perempat final Malaysia Open 2022 di Axiata Arena, Jumat (1/7/2022). Ini merupakan ketiga kalinya berturut-turut mereka berduel.

Sebelumnya duel Ginting Vs Axelsen tersaji di Indonesia Masters 2022 dan Indonesia Open 2022. Pada dua pertemuan itu, Ginting dihentikan langkahnya oleh tunggal putra nomor satu dunia itu.

Tournamentsoftware mencatat head to head saat ini dipegang Axelsen yakni 8-4. Tapi Ginting mengatakan tidak peduli dengan rekor pertemuan tersebut.

"Menurut saya, persaingan di tunggal putra memang sangat ketat. Sekarang memang nomor satu kan Viktor Axelsen, bisa kita lihat dari cara main dia dan hasilnya selama ini," kata Ginting dikutip dari rilis resmi PBSI, Kamis (30/6/2022).

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
All Sport
30 hari lalu

Jadwal French Open 2025 Hari Ini: Ginting dan Gregoria Turun Laga!

All Sport
2 bulan lalu

BDMNTN-XL Jakarta 2025: Axelsen hingga Jojo Siap Guncang Istora Senayan, Saksikan di VISION+

All Sport
3 bulan lalu

Kejutan! Viktor Axelsen Umumkan Perceraian dan Absen di Kejuaraan Dunia 2025

All Sport
3 bulan lalu

Alwi Farhan Resmi Dapat Undangan Kejuaraan Dunia 2025, Indonesia Punya 12 Wakil 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal