Ginting Ungkap Jurus Jitu Libas Antonsen di Final Singapore Open 2023, Begini Pengakuannya

Ibnu Hariyanto
Tunggal putra Indonesia Anthony Sinisuka Ginting membongkar jurus jitu mengalahkan wakil Denmark Anders Antonsen di final Singapore Open 2023. Kemenangan itu membuatnya mempertahankan gelar juara. (Foto: Instagram/@sinisukanthony)

KALLANG, iNews.id- Tunggal putra Indonesia Anthony Sinisuka Ginting membongkar jurus jitu mengalahkan wakil Denmark Anders Antonsen di final Singapore Open 2023. Kemenangan itu membuatnya mempertahankan gelar juara.

Pertandingan final berlangsung di Singapore Indoor Stadium Kallang, Minggu (11/6/2023). Ginting bermain sangat solid di laga final itu.

Pria asal Cimahi jarang melakukan kesalahan. Dia pun menang 21-16 dan 21-13. Ginting mengakui sempat terbawa permainan Antonsen di awal gim pertama.

"Dari pertama mulai, dia mencoba bermain agresif dan bermain menekan. Saya mencoba bermain dengan ritme dia dan kurang tenang," kata Ginting usai pertandingan.

Ginting mengaku diuntungkan dengan kondisi angin dan lapangan. Situasi itu membuatnya lebih tenang dan berbalik menekan Antonsen.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
All Sport
1 hari lalu

Gantikan Anthony Ginting, Alwi Farhan Jadi Tumpuan Tunggal Putra Indonesia di SEA Games 2025

All Sport
4 hari lalu

Anthony Ginting Dipastikan Absen di Korea Masters 2025

Soccer
10 hari lalu

Hasil Undian Korea Masters 2025: Anthony Ginting Tantang Wakil Malaysia

All Sport
15 hari lalu

Hasil French Open 2025: Anthony Ginting dan Jafar/Felisha Tersingkir

All Sport
16 hari lalu

Anthony Ginting Membumi usai Bungkam Jagoan Hong Kong di French Open 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal