Giovanna Milana Dikabarkan Sepakat Gabung Jakarta Pertamina Enduro, Jadi Lawan Megawati di Proliga

Ibnu Hariyanto
Kabar mengejutkan datang dari mantan pevoli Daejeon Red Sparks Giovanna Milana alias Gia. Sahabat Megawati Hangestri Pertiwi ini dikabarkan sepakat gabung klub Proliga 2024. (Foto: Instagram/gia__day)

JAKARTA, iNews.id- Kabar mengejutkan datang dari mantan pevoli Daejeon Red Sparks Giovanna Milana alias Gia. Sahabat Megawati Hangestri Pertiwi ini dikabarkan sepakat gabung klub Proliga 2024.

Kabar itu diunggah akun instagram Volleymotion.ina, dilihat Kamis (4/4/2024). Akun itu menggunggah foto Gia dengan tulis Done Deal.

Gia akan bergabung dengan Jakarta Pertamina Enduro. Bahkan nama Gia juga dalam daftar roster JPE di situs Volleybox.

Volleybox adalah situs yang menyediakan database semua pemain dan klub voli di seluruh dunia. 

View this post on Instagram

A post shared by ???????????????????????????????????????? ???????????????????????????????????? ???????? (@volleymotion.ina)

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
All Sport
9 jam lalu

Target Grand Final! Jakarta Electric PLN Mobile Resmi Launching Skuad dan Jersey Proliga 2026

All Sport
20 hari lalu

Komentar Megawati Hangestri usai Timnas Voli Putri Indonesia Raih Perunggu SEA Games 2025

All Sport
22 hari lalu

Timnas Voli Putri Indonesia Dibungkam Tuan Rumah, Megawati Cs Bersiap Rebut Medali Perunggu Vs Filipina

All Sport
26 hari lalu

Jadwal dan Link Live Streaming Timnas Voli Putri Indonesia Vs Myanmar di SEA Games 2025 Sore Ini

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal