Hasil Barcelona Vs Celta Vigo: Menang di Camp Nou, Blaugrana Pimpin Puncak Klasemen Liga Spanyol

Muammar Yahya Herdana
Barcelona berhasil mengamankan poin penuh saat melawan Celta Vigo di lanjutan Liga Spanyol 2022/2023. Barcelona menang 1-0 di laga ini. (foto: REUTERS).

Di awal babak kedua, Barcelona masih menunjukan dominasinya untuk menguasai jalannya pertandingan. Meski begitu, Celta Vigo kini secara perlahan bangki dan mampu memberikan perlawanan yang lebih baik.

Setelahnya agresivitas Barcelona tampak terus menurun sehingga tidak banyak peluang yang berhasil didapatkan. Celta Vigo pun juga belum dapat memaksimalkan hal tersebut sehingga skor 1-0 untuk keunggulan Barcelona masih belum berubah.

Meski begitu, Barcelona tetap berhasil mendapatkan beberapa peluang menjelang akhir babak kedua untuk bisa menambah keunggulannya. Namun peluang-peluang tersebut masih dapat dimentahkan dengan mudah oleh Celta Vigo.

Namun hingga pertandingan berakhir, tidak ada gol yang dapat kembali tercipta. Walaupun agresivitasnya menurun di babak kedua, Barcelona tetap berhasil memastikan kemenangan atas Celta Vigo dengan skor akhir 1-0.

Susunan Pemain:

Barcelona (4-3-3): Marc-Andre Ter Stegen; Alejandro Balde, Gerard Pique, Marcos Alonso, Jordi Alba; Gavi, Sergio Busquets, Pedri; Raphinha, Robert Lewandowski, Ferran Torres.

Pelatih: Xavi Hernandez.

Celta Vigo (4-4-2): AgustIn MarchesIn; Hugo Mallo, Unai Nunez, Joseph Aidoo, Javi Galan; Gabri Veiga, Franco Cervi, Fran Beltran, Oscar; Jorgen Strand Larsen, Iago Aspas.

Pelatih: Eduardo Coudet.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
4 jam lalu

Berani Banget! Legenda Barcelona Ini Bikin Khabib Nurmagomedov Patah Hati

Soccer
5 hari lalu

Barcelona Dapat Izin Langgar Aturan UEFA untuk Pertandingan Liga Champions

Soccer
7 hari lalu

Barcelona Bidik Daniel Munoz: Bek Kanan Impian Hansi Flick

Soccer
12 hari lalu

Lionel Messi Akui Rindu Berat Barcelona: Kami Semua Ingin Kembali Hidup di Sana!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal