Hasil Bulu Tangkis Paralimpiade Tokyo 2020: Juara Grup, Leani dan Fredy Pastikan Tiket ke Semifinal

Cikal Bintang
Atlet para bulu tangkis Indonesia, Leani Ratri Oktila. (Foto: Champions TV)

Hasilnya, Fredy berhak menjadi juara grup dan lolos ke semifinal tunggal putra para bulu tangkis nomor SL4 Paralimpiade Tokyo 2020. Dia akan melawan wakil India lainnya, Suhas Yathiraj di semifinal pada Sabtu (4/9/2021) mendatang.

Sementara itu, hasil memuaskan juga berhasil diraih Leani Ratri Oktila di para bulu tangkis sektor tunggal putri nomor SL4 Paralimpiade Tokyo 2020. Leani berhasil mengandaskan perlawanan wakil Prancis, Faustine Noel dengan skor 21-12 dan 21-6.

Kemenangan mudah Leani berhasil membuatnya keluar berhak lolos ke semifinal para bulu tangkis tunggal putri nomor SL4 Paralimpiade Tokyo 2020 dan mempunyai predikat juara grup. Leani akan bertanding di semifinal pada hari yang sama dengan Fredy.

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Artikel Terkait
All Sport
1 tahun lalu

Indonesia Para Badminton International 2024 Diikuti 121 Atlet dari 10 Negara

All Sport
1 tahun lalu

Presiden Jokowi Bangga Indonesia Ciptakan Sejarah Baru di Paralimpiade 2024

All Sport
1 tahun lalu

Hikmat/Leani Raih Emas Paralimpiade Paris 2024, Jokowi: Terima Kasih Atlet Pejuang Bangsa

All Sport
1 tahun lalu

Klasemen Medali Paralimpiade Paris 2024: Raih 1 Emas, Indonesia Peringkat 31

All Sport
1 tahun lalu

Leani Ratri Oktila Raih Medali Perak Paralimpiade Paris 2024 dari Cabor Para Bulu Tangkis

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal