Hasil Fase Grup BWF World Tour Finals 2023: Wakil Indonesia Unggul di Hari Pertama

MNC Media
BWF World Tour Finals 2023 (Foto: MNC Media)

JAKARTA, iNews.id - Pertandingan BWF World Tour Finals 2023 memasuki hari pertama dengan babak fase grup di Hangzhou Olympic Sports Expo Center, China, Rabu (13/12/2023). Tiga pemain Indonesia bermain mengawali pertandingan dan mendapatkan hasil yang cukup memuaskan.

Gregoria Mariska Tunjung membuka pertandingan di sektor tunggal putri melawan Tai Tzu Ying di babak fase grup BWF World Tour Finals 2023. Gregoria tergabung dalam group A dan langsung kalah telak dalam 2 putaran. 

Persaingan sengit dengan pemain asal Taiwan tersebut tampaknya membuat Gregoria kewalahan meski telah mencoba menjaga keunggulannya pada interval gim pertama. Putaran pertama usai dengan Gregoria yang tertinggal cukup jauh dari Tzu Ying dengan perolehan poin 21-18.

Pantang menyerah Gregoria berusaha mengejar poin Tzu Ying, namun ia membuat beberapa kesalahan hingga gagal menyamakan kedudukan. Tzu Ying terlihat tak gentar mengalahkan Gregoria dengan menguasai permainan dan berakhir dengan skor 17-21.

Editor : Fitradian Dhimas Kurniawan
Artikel Terkait
All Sport
10 hari lalu

Sabar/Reza Kunci Tiket ke BWF World Tour Finals usai Tembus Semifinal Hylo Open 2025

All Sport
3 bulan lalu

Gregoria Tembus 32 Besar BWF World Championships 2025! tapi Sebut Masih Ada PR Serius

All Sport
3 bulan lalu

Comeback Sang Legenda! Hendra Setiawan Bongkar Target Serius di BWF World Senior Championships 2025

All Sport
11 bulan lalu

Greysia Polii Kirim Laporan ke BWF usai Atlet Indonesia Dirugikan, Perkara Apa?

All Sport
11 bulan lalu

Jonatan Christie Disingkirkan Anders Antonsen, Wakil Indonesia Habis di BWF World Tour Finals 2024

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal