Hasil Singapore Open 2024: Fajar/Rian ke Perempat Final usai Pulangkan Pasangan Taiwan

Andhika Khoirul Huda
Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto melaju ke final All England 2024. (Foto: PBSI)

Namun setelah itu, Fajar/Rian kembali tampil sangat efektif dalam melakukan penyerangan. Smash-smash keras yang mereka lancarkan sangat membuat lawan kerepotan. Alhasil, juara All England 2024 itu unggul 8-6 dan kemudian 11-7 di interval game kedua.

Usai rehat, pasangan ranking tujuh dunia itu terus membuat Fang/Fang kewalahan dengan permainan tempo cepat yang mereka lakukan. Hasilnya, Fajri memperlebar keunggulan menjadi 16-10 dan akhirnya mengunci kemenangan dengan skor 21-12 di game kedua.

Kemenangan itu membawa Fajar/Rian melompat ke perempat final turnamen Super 750 itu. Selanjutnya, mereka akan bertemu dengan unggulan kedua, Liang Wei Keng/Wang Chang, dari China. 

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
All Sport
43 menit lalu

Hitung-hitungan Fajar/Fikri dan Jafar/Felisha untuk Lolos ke BWF World Tour Finals 2025

All Sport
2 jam lalu

Jadwal Australian Open 2025: Fajar/Fikri Jumpa Utusan Malaysia

All Sport
6 hari lalu

Fajar/Fikri Berjuang Mati-matian Demi Tiket Terakhir ke BWF World Tour Finals 2025

All Sport
7 hari lalu

PBSI Jelaskan Alasan Hanya Kirim 5 Wakil ke Kumamoto Masters 2025, Tetap Pasang Target Tinggi!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal