Hasil WPFL 2025: Super Ketat! Alive FC Imbang Vs Fafage Femeni

Andri Bagus Syaeful
Alive FC menahan imbang Fafage Femeni dengan skor 2-2. (Foto: Alive FC)

YOGYAKARTA, iNews.id – Pertarungan seru tersaji dalam lanjutan Womens Pro Futsal League (WPFL) 2025, saat Alive FC menahan imbang Fafage Femeni dengan skor 2-2. Pertandingan berlangsung di GOR Amongrogo, Yogyakarta, pada Sabtu (12/7/2025) dan menghadirkan drama gol sejak menit awal.

Laga baru berjalan satu menit, Fafage Femeni langsung mencetak gol lewat tendangan keras Dwi Sri Fadisyah yang sukses menggetarkan jala Alive FC.

Namun, keunggulan itu tak bertahan lama. Empat menit berselang, Syenida Meryfandina dari Alive FC menyamakan skor jadi 1-1 lewat sepakan balasan yang tak kalah tajam.

Fafage kembali memimpin pada menit ke-11. Kali ini giliran Intan Naliza yang mencatatkan namanya di papan skor, membuat Fafage unggul sementara 2-1 hingga turun minum.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
All Sport
4 bulan lalu

Jadwal Womens Pro Futsal League 2025 Pekan Ke-6 Hari InI: Fafage Femini Vs Alive FC di MNCTV

All Sport
9 hari lalu

Hasil Pro Futsal League: Bintang Timur Surabaya Hajar Halus FC, Rian Gomes Cetak Dua Gol

All Sport
9 hari lalu

Hasil Pro Futsal League: Fafage Banua Bungkam Nanzaby FC 7–3, Mantap di Puncak Klasemen

All Sport
9 hari lalu

Hasil Pro Futsal League: Drama 8 Gol! Raybit FC dan Asahan Allstar Berbagi Poin

All Sport
10 hari lalu

Hasil Pro Futsal League: Cosmo JNE Taklukkan Mongcongbulo 5-2 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal