Inisiatif POBSI Gelar Indonesia International Open 2024 Diapresiasi Asosiasi Biliar Dunia 

Andhika Khoirul Huda
Tournament Director World Pool Billiard Association (WPA), Melvin Chia. (Foto: MPI/Andhika Khoirul Huda)

Lebih lanjut, Melvin Chia mengungkapkan, WPA senang membantu POBSI melancarkan pagelaran Indonesia International Open 2024 karena tak ingin menyia-nyiakan bakat-bakat yang ada di Tanah Air. Selain itu, menurutnya Indonesia juga punya pasar biliar yang sedang berkembang dan punya potensi untuk menjadi besar.

“Kami juga sudah berbicara dengan POBSI mengenai rencana turnamen-turnamen lainnya di masa depan, karena kami sadar di Indonesia dengan populasinya yang besar punya jutaan pemain biliar, jika kami tidak membantu untuk mengembangkannya maka akan ada banyak bakat yang disia-siakan,” tutur pria asal Malaysia itu.

Melvin Chia juga membeberkan sudah membicarakan rencana menggelar turnamen internasional lainnya di Indonesia dengan POBSI. Setidaknya akan ada tiga kejuaraan lagi yang bakal dihelat di Indonesia.

“Kami terus berbicara dengan POBSI setidaknya mungkin ada tiga turnamen biliar lainnya yang akan digelar di Indonesia tahun ini. Ada turnamen kecil dan juga turnamen besar lainnya,” ucapnya.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
All Sport
3 hari lalu

Tim Snooker Indonesia Menggila! Libas Bahrain 3–1 dan Tembus Top 12 Oman World Cup 2025

All Sport
1 bulan lalu

Kemenpora Tinjau Pelatnas Biliar Indonesia, Target Emas SEA Games 2025 di Depan Mata

All Sport
1 bulan lalu

Turnamen Biliar Dunia Terbesar Digelar di Bali! Saksikan PBS World Championship Series Live GTV

All Sport
2 bulan lalu

Pro Billiard Center Bikin Kagum Juara Dunia Biliar Shane Van Boening

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal