Jadwal Semifinal China Open 2024 Hari Ini: Dejan/Gloria dan Jojo Lawan Jagoan Tuan Rumah

Ibnu Hariyanto
Ganda campuran Indonesia, Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja melaju ke semifinal China Open 2024.

CHANGZHOU, iNews.id- Jadwal Semifinal China Open 2024 hari ini, Sabtu (21/9/2024) sudah keluar. Tiga wakil Indonesia akan berjuang menembus final.

Semua pertandingan semifinal China Open 2024 berlangsung di Olympic Sports Center Gymnasium, Changzhou mulai pukul 08.00 WIB. Tiga wakil Indonesia yang akan bertanding hari ini berasal dari 3 nomor yang berbeda.

Langkah wakil Indonesia akan dibuka oleh perjuangan ganda campuran Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja. Dejan/Gloria akan melawan jagoan tuan rumah Feng Yan Zhe/Huang Dong Ping di partai ketiga.

Selanjutnya giliran ganda putra Mohammad Shohibul Fikri/Daniel Marthin. Pasangan baru dari Indonesia akan melawan wakil Malaysia Goh Sze Fei/Nur Izzuddin di partai ketujuh.

Fikri/Daniel menjadi salah satu kejutan di China Open 2024. Dia berhasil menumbangkan pasangan-pasangan terbaik dunia sebelum lolos ke semifinal.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
All Sport
4 jam lalu

Hasil Hylo Open 2025: Jonatan Christie ke Semifinal usai Kalahkan Wakil India

All Sport
12 jam lalu

Jadwal Wakil Indonesia di Perempat Final Hylo Open 2025, Lima Andalan Merah Putih Berburu Tiket Semifinal

Nasional
18 jam lalu

KTT APEC 2025, Prabowo bakal Sampaikan Gagasan Pembangunan Kawasan Asia-Pasifik

All Sport
1 hari lalu

Comeback! Jonatan Christie Tendang Wakil Taiwan dan Lolos Perempat Final Hylo Open 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal