Menyusul Tim Uber Indonesia, Tim Thomas Indonesia pun berhasil melangkah ke semifinal setelah melibas Korea Selatan 3-1. Anthony Sinisuka Ginting membuka keunggulan dengan mengalahkan Jeon Khyeok-jin. Dan kemenangan Indonesia pun dipastikan oleh pasangan ganda Putra FajarAlfian/Daniel Marthin yang berhasil menumbangkan Ki Dong Ju/ Kim Won Ho.
Di babak semifinal, tim uber Indonesia akan berhadapan dengan Korea Selatan yang merupakan juara bertahan. Laga ini digelar pada sesi pertama pukul 08.20 WIB,
Sementara tim Thomas Indonesia akan berhadapan dengan Taiwan pukul 15.50 WIB.
Mampukah Indonesia mengulang kembali sejarah rebut Thomas dan Uber Cup?
Saksikan terus aksi tim tim pebulutangkis dunia berlaga di putaran Final Turnamen Thomas dan Uber Cup 2024, Sabtu (4/5/2024), Live Eksklusif di iNews. New Home of Badminton.
#SemifinalThomasUber2024 #UberCup #ThomasCup #iNewsSport