Di nomor tunggal putra, ada wakil Thailand, Kunlavut Vitidsarn yang berhasil meraih gelar juara pertamanya di turnamen BWF World Tour usai menaklukkan juara India Open 2022 yaitu Lakshya Sen, wakil India.
Wakil Indonesia hanya berhasil lolos sampai babak perempat final di German Open 2022. Kini Kontingen Merah Putih berusaha bangkit dan meraih wakil Indonesia akan kembali menunjukkan aksinya dengan kekuatan terbaik di turnamen bulu tangkis kelas dunia selanjutnya yaitu All England 2022.
Dukung dan saksikan perjuangan wakil Indonesia di All England Open Badminton Championships 2022 pada 16-20 Maret 2022 secara LIVE di iNews. Selain itu, juga dapat disaksikan di MNC Vision, K-Vision, MNC Play, Play Box, Vision+ dan RCTI+.
#iNews #AllEngland #2022 #Badminton #KelasDunia #BWF #Super1000