Juara All England Nozomi Okuhara Ngaku Fans Berat Atlet Putra Indonesia: Dia Tekniknya Bagus!

Ibnu Hariyanto
Nozomi Okuhara mengaku fans berat salah satu mantan tunggal putra Indonesia Alamsyah Yunus. Okuhara terkesan dengan gaya main Alamsyah yang cepat dan berteknik.. (Foto: Reuters)

Nozomi mengakui pemain asal Indonesia memiliki kelebihan yang berbeda dengan atlet negara lain. Hal itulah yang membuat atlet Indonesia sedikit berbeda. 

"Pemain indonesia punya kelebihan sendiri, dan mereka percaya diri kepada kelebihan itu. Setiap pemain punya kelebihan kelebihan sendiri," tuturnya.

Alamsyah Yunus merupakan mantan tunggal putra Indonesia era awal 2010. Dia perna menjuarai beberapa turnamen nasional dan internasional.

Bahkan dia mendapat julukan raja sirkuit nasional. Hal itu tak lepas dari koleksi gelar juara di Sirnas.

Untuk level internasional, dia pernah juara dua kali di Indonesia Internasional 2010 dan 2012, lalu India Internasional 2010 dan 2011. Alamsyah merupakan juara India Open 2010 dan Malaysia Grand Prix Gold 2013.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
All Sport
8 bulan lalu

Leo/Bagas Ungkap Strategi Singkirkan Sabar/Reza dari All England 2025

All Sport
8 bulan lalu

Ini Jurus Hendra Setiawan yang Bikin Sabar/Reza Lolos Semifinal All England 2025

All Sport
8 bulan lalu

Head to Head Leo/Bagas Vs Sabar/Reza jelang Semifinal All England 2025, Siapa Lebih Unggul?

All Sport
8 bulan lalu

Jadwal Semifinal All England 2025 Hari Ini: Ada Derby Indonesia, Pastikan Tiket Final

All Sport
8 bulan lalu

Hasil All England 2025: Apriyani/Fadia Disingkirkan Ganda Putri Malaysia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal