Kabar Baik! Bonus untuk Peraih Medali Asian Games 2022 Segera Diproses

Basudiwa Supraja
Tim Chef de Mission (CdM) Indonesia untuk Asian Games 2022 resmi dibubarkan, Jumat (20/10/2023). Deputi 4 Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora), Surono menegaskan bonus untuk atlet Asian Games sedang diproses.(foto: CdM Indonesia)

JAKARTA, iNews.id- Tim Chef de Mission (CdM) Indonesia untuk Asian Games 2022 resmi dibubarkan, Jumat (20/10/2023). Deputi 4 Kementerian Pemuda dan Olahraga (Kemenpora), Surono menegaskan bonus untuk atlet Asian Games sedang diproses.

Hal itu disampaikan dalam sambutannya dalam acara upacara pembubaran tersebut di Auditorium Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Jakarta. Dirinya hadir mewakili Menpora, Dito Ariotedjo, yang tak bisa datang.

Dito dikabarkan tengah menemani Presiden Joko Widodo dalam kunjungan ke Arab Saudi. Adapun apresiasi para atlet Asian Games 2023 akan segera disampaikan nantinya.

"Bonus akan segera kami proses dan kami sampaikan usulan bonusnya," ujar Surono, Jumat (20/10/2023).

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Buletin
5 bulan lalu

Legenda Bulutangkis Indonesia Tan Joe Hok Meninggal Dunia

Soccer
1 tahun lalu

Viral Atap Stadion Wibawa Mukti Hancur Diterpa Angin, Ini Penampakannya

All Sport
1 tahun lalu

Andalan di Bulu Tangkis Bertumbangan, Bagaimana Kans Indonesia Raih Medali di Olimpiade Paris 2024?

All Sport
2 tahun lalu

Petenis Indonesia Aldila Sutjiadi Curhat Tiket Pesawat SEA Games 2023 dan Asian Games 2022 Belum Diganti

All Sport
2 tahun lalu

Bonus Asian Games 2022 Belum Cair, Kenapa?

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal