Ketua Umum PB POBSI Hary Tanoesoedibjo Lantik Pengurus POBSI Sumsel

Fitradian Dimas Kurniawan
Ketua Umum PB POBSI Hary Tanoesoedibjo melantik Pengurus Provinsi (Pengprov) POBSI Sumatera Selatan masa bakti 2019-2023, Rabu (24/3/2021). (Foto: PB POBSI).

Andie sependapat dengan Ketum PB POBSI Hary Tanoesoedibjo, animo masyarakat Sumsel terhadap olahraga biliar sudah tinggi. 

“Hal itu dapat dilihat dari ramainya pengunjung di rumah-rumah biliar dan penyelenggaraan turnamen di Sumsel termasuk POBSI CUP IV yang diikuti oleh peserta yang membludak,” kata Andie.

Seusai pelantikan pengurusnya, Pengprov POBSI Sumsel menggelar turnamen POBSI Cup IV. Turnamen terbuka biliar bola 9 ini  dilaksanakan POBSI Sumsel hingga  28 Maret mendatang memperebutkan hadiah total Rp61,5 juta.

Editor : Zen Teguh
Artikel Terkait
Nasional
3 jam lalu

Progres Pembangunan Tol Palembang-Betung Seksi 1 dan 2 Capai 85,74 Persen, Lintasi Sungai Musi

All Sport
15 jam lalu

MNC Sports Competition 2025 Bergulir! Turnamen Pendongkrak Industri Biliar Nasional

Soccer
22 jam lalu

Marlando Sihombing Jadikan Kejurnas POBSI Senjata Tempur Menuju SEA Games 2025

All Sport
23 jam lalu

Dua Bintang Timnas Putri Bidik Emas SEA Games 2025, Jadikan Kejurnas POBSI Ajang Pemanasan

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal