Lanny/Tiwi Tersingkir di India Open 2026, Akui Goyah Hadapi Perubahan Pola Unggulan China

Abdul Haris
Ganda putri Indonesia, Lanny Tria Mayasari/Amallia Cahaya Pratiwi. (Foto: PBSI)

Meski tersingkir di India Open 2026, Tiwi menatap agenda berikutnya dengan optimisme. Dia berharap bisa langsung tampil lebih solid bersama pasangan barunya.

“Harapannya minggu depan di Daihatsu Indonesia Masters 2026 bersama pasangan baru, kami bisa bermain dengan baik, bisa mendapatkan hasil yang terbaik. Karena sama-sama punya tujuan yang sama,” lanjut dia.

Kekalahan dari unggulan pertama menjadi evaluasi penting bagi Lanny/Tiwi. Perubahan pola lawan dan pengelolaan tempo kembali menjadi pekerjaan rumah yang harus dibenahi.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
All Sport
8 jam lalu

Jonatan Christie Bongkar Insiden Fair Play di India Open 2026, Tetap Lolos dan Tantang Yushi Tanaka

All Sport
17 jam lalu

Jadwal Wakil Indonesia di India Open 2026 Hari Ini: Jonatan Christie Turun, Ganda Putri Tantang China

All Sport
1 hari lalu

Sabar/Reza Bongkar Kunci Kemenangan Telak di India Open 2026, Shuttlecock Jadi Faktor

All Sport
1 hari lalu

Tanpa Ampun, Sabar Karyaman Gutama/Reza Isfahani Hancurkan Wakil Taiwan di India Open 2026

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal