Marc Marquez Ragu Rebut Podium di MotoGP Aragon 2022, Alasannya Bikin Sedih

Fitradian Dimas Kurniawan
Pembalap Repsol Honda, Marc Marquez. (Foto: REUTERS/Willy Kurniawan)

“Tulang saya sudah diperbaiki. Itu adalah yang utama. Tetapi, kondisi otot masih sangat jauh dari yang saya harapkan,” kata Marquez pada rilis resmi MotoGP, Jumat (16/9/2022).

Selain itu, Marquez menganggap saat ini kondisi motor masih tertinggal dari lainnya. Namun, dia yakin dapat membantu Honda dengan masukan yang akurat dan bangkit di 2023.

“Honda saat ini berada di situasi yang sulit. Kami melihatnya dari pembalap lain. Kami jauh di belakang pabrikan lainnya. Tetapi, kami mencoba untuk mempersiapkan diri menghadapi 2023 dan memberikan masukan yang tepat kepada Honda,” ujarnya.

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Artikel Terkait
All Sport
1 hari lalu

Pengamat Sebut Ducati Akan Sulit Temukan Pengganti Marc Marquez

All Sport
4 hari lalu

Pengamat MotoGP Nilai Balapan Lebih Seru Tanpa Marc Marquez: Kucing Keluar, Tikus Menari!

Soccer
3 hari lalu

Pengamat MotoGP Ragu Ada yang Bisa Selevel Marc Marquez di Ducati!

All Sport
5 hari lalu

Luca Marini Frustrasi Usai Salah Pilih Ban di MotoGP Malaysia 2025

All Sport
10 hari lalu

Resmi! Marc Marquez Akhiri Musim Lebih Cepat, Absen hingga MotoGP Valencia 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal