Marquez Kecelakaan di Latihan Bebas Tiga MotoGP Spanyol, Motor Rusak Parah

Susanto
Marc Marquez terlibat kecelakaan di sesi latihan bebas ketiga MotoGP Spanyol 2021. Motor Marquez disebutkan mengalami kerusakan cukup parah.(Foto: Twiter @HRC_MotoGP

Dalam foto-foto yang diunggah Crash.net, terlihat motor Marquez mengalami kerusakan cukup besar. Tapi, belum diketahui secara persis seberapa parah dampak kecelakaan itu untuk sang pembalap. 

Menurut laporan sementara, tak ada cedera yang berat pada lengan kanannya, mengingat di bagian itu Marquez tiga kali menjalani operasi dalam sebilan bulan terakhir. 

"Marquez sedang berada di urutan ke-12 tetapi hanya 0,3 detik dari waktu puncak dengan 0,2 detik di antara 11 besar!" demikian tertulis pernyataan Repsol Honda. 

Sekadar informasi, kemarin Marquez menempati urutan ke-16 pada sesi latihan bebas kedua yang digelar, Jumat (30/4/2021). Adapun sesi tersebut menghasilkan Franfesco Bagnaia (Ducati) sebagai pembalap tercepat. 

Sampai saat ini sesi latihan bebas ketiga masih berjalan.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
All Sport
17 jam lalu

Jorge Lorenzo Bongkar Fakta Mengejutkan! Aksi Rossi Tendang Marquez di Sepang 2015 Itu Sengaja 

All Sport
2 hari lalu

Marc Marquez Diyakini Lewati Rekor Valentino Rossi di MotoGP

All Sport
5 hari lalu

Jadwal MotoGP 2026 Resmi Dirilis: GP Mandalika Kembali Jadi Sorotan!

All Sport
5 hari lalu

Bos Ducati Ungkap Dampak Besar Absennya Marc Marquez di Akhir Musim

All Sport
6 hari lalu

Masini Beberkan Rahasia Sukses Gresini Rekrut Marc Marquez dari Honda pada 2024

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal