“Ketika Anda memiliki senyum, itu semua datang lebih alami. Kami harus bekerja, dengan motor ini untuk lebih baik secara alami,” tuturnya.
Dengan testimoninya ini, membuka kemungkinan bahwa Marquez akan lebih lama lagi di Honda. Sebagaimana sebelumnya, dia memberi waktu dua tahun agar Honda bisa memperbaiki diri dari keterpurukannya.
Bagaimanapun pembuktian itu ada pada sesi balapan, Minggu 18 September besok. Menarik menunggu sejauh mana Marquez bisa bicara banyak di sirkuit ini.