Merah Putih Kunci Tiket Final Ganda Putra Indonesia Masters 2026, Sabar/Reza Bilang Begini

Abdul Haris
Ganda putra Indonesia, Sabar Karyaman Gutama/Moh Reza Pahlevi Isfahani. (Foto: PBSI)


Final Aman, Evaluasi Tetap Jalan

Menariknya, kemenangan lewat adu setting di gim pertama tidak membuat Sabar/Reza mengubah pendekatan permainan. Mereka tetap menjalankan strategi yang sama sesuai arahan pelatih.

Sabar menyebut instruksi datang langsung dari Hendra Setiawan. Pelatih yang juga legenda ganda putra Indonesia itu meminta mereka bermain lebih percaya diri, fokus, dan mengontrol pukulan.

Turnamen Indonesia Masters 2026 menjadi ajang ketiga yang dijalani Sabar/Reza sepanjang Januari. Sebelumnya, mereka tampil di Malaysia Open Super 1000 dan India Open Super 750.

Kondisi fisik menjadi tantangan tersendiri. Reza berada dalam kondisi fit, sementara Sabar tidak sepenuhnya prima. 

“Saya agak flu dari kemarin. Terus sempat mimisan banyak juga kemarin tapi semalam dan tadi sudah istirahat banyak dan Alhamdulillah kondisinya jauh lebih baik dari kemarin. Mungkin belum seratus persen fit tapi tadi bagaimana caranya buat fokus ke game saja,” kata Sabar.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
All Sport
4 jam lalu

Rachel/Febi Bicara Tekanan Mental Usai Pastikan Tiket Semifinal Indonesia Masters 2026

All Sport
4 jam lalu

Lolos Semifinal Indonesia Masters 2026, Apri/Lanny Ditunggu Unggulan Pertama

All Sport
5 jam lalu

Hasil Indonesia Masters 2026: Rachel/Febi dan Sabar/Reza Menang, Raymond/Nikolaus Sikat Fajar/Fikri

Soccer
6 jam lalu

Bangkit Dramatis, Rachel/Febi Amankan Tiket Semifinal Indonesia Masters 2026

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal