Penampakan Livery Spesial VR46 Racing di MotoGP Italia 2025, Terinsiprasi Penyanyi Ternama Negeri Pizza

Reynaldi Hermawan
Pertamina Enduro VR46 Racing Team bakal tampil beda di MotoGP Italia 2025 dengan livery khusus (Foto: Instagram/vr46racingteam)

Pembalap Antusias Sambut Livery Bernuansa Musikal

Di Giannantonio menyebut perpaduan warna tersebut sebagai refleksi ideal dari energi album Alaska Baby:

"Saya rasa perpaduan Pertamina Enduro VR46 Racing Ream dengan Cesare Cremonini sungguh indah. Kami punya warna yang luar biasa, seperti halnya album terakhir miliknya, warna yang penuh gairah, dan ledakan energi," ujar Di Giannantonio.

Sementara Morbidelli memandang livery spesial itu sebagai kesempatan mengangkat visual dan performa tim.

"Valentino [Rossi] dan tim memberikan kami kesempatan untuk menggunakan warna ini. Setelah ini, tugas kami para pembalap untuk melakukan hal bagus di lintasan dan membawa warna indah ini ke tempat yang layak, setinggi mungkin yang kami mampu," tegas Morbidelli.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
All Sport
5 bulan lalu

Francesco Bagnaia Diyakini Bisa Menang di MotoGP Italia 2025, tapi…

All Sport
5 bulan lalu

Terbongkar! Ini Rahasia Marquez Bersaudara Ganas di MotoGP 2025

All Sport
1 bulan lalu

Bos VR46 Beberkan Masalah Utama yang Hantui Morbidelli dan Di Giannantonio di MotoGP 2025

All Sport
2 bulan lalu

Resmi! Franco Morbidelli Perpanjang Kontrak di VR46

All Sport
3 bulan lalu

Hasil Sprint Race MotoGP Hungaria 2025: Marc Marquez Juara, Dibuntuti Duo VR46

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal