Perebutan Medali Perunggu Futsal Putri PON 2024 Sumut Vs Papua Barat Rusuh

Ahmad Ridwan Nasution
Pertandingan perebutan medali perunggu antara tim futsal putri Sumatera Utara (Sumut) vs Papua Barat di GOR Mini Futsal Dispora Sumut, Deli Serdang, Minggu (8/9/2024), diwarnai kerusuhan. (Foto: MPI/Ahmad Ridwan Nasution)

Namun, akhirnya pertandingan bisa dilanjutkan. Tim Sumut harus mengakui keunggulan Papua Barat dengan skor 6-2. 

Dengan hasil ini maka kontingen Sumut dipastikan tanpa gelar futsal baik putri maupun putra. Pada kategori putra, tim futsal Sumut disingkirkan Jawa Timur saat perebutan tempat di babak semifinal.

Pelatih tim futsal putri Papua Barat Sayan Karmadi menyesalkan insiden tersebut. “Hal ini terjadi akibat kondisi pemain yang sudah kelelahan sehingga mengalami tensi yang tinggi,” ucapnya.  

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Nasional
6 hari lalu

Momen Wapres Gibran Asyik Nonton Timnas Futsal vs Australia di Indonesia Arena

All Sport
21 hari lalu

Hasil Pro Futsal League: Black Steel FC Hancurkan Asahan Allstar Samarinda 8-1

All Sport
25 hari lalu

Jadwal Timnas Futsal Indonesia Vs Australia di Laga Uji Coba, Jangan Terlewat!

All Sport
27 hari lalu

Hasil Pro Futsal League: Fafage Banua Bantai Asahan FC 8-0 

All Sport
27 hari lalu

Hasil Pro Futsal League: Nanzaby FC Bintan Perkasa Tumbangkan Kuda Laut Nusantara 

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal