Rekomendasi Nomor Punggung yang Bagus untuk Pemain Futsal, Dipakai Sang Raja dari Brasil

Gany Bani Isnanto
Rekomendasi nomor punggung yang bagus untuk pemain futsal menarik diulas (Foto: MNC Media)

5. Nomor #12

Nomor 12 di futsal menjadi nomor yang istimewa. Salah satu pemain yang menggunakannya adalah legenda sekaligus raja futsal asal Brasil yaitu Falcao. Pemain futsal top di Indonesia juga banyak yang menggunakan nomor punggung 12. 

Di antaranya adalah Bambang Bayu Saptaji atau yang dikenal dengan BBS. Kemudian, Ardiansyah Runtuboy. Dua pemain itu menggunakan nomor punggung 12 ketika di klub maupun di Timnas.

6. Angka Keberuntungan

Selain beberapa nomor di atas, Mungkin kalian memiliki angka keberuntungan yang bisa dijadikan nomor punggung. Angka keberuntungan ini bisa didapat dari Tanggal lahir, Bulan Lahir, Tahun Lahir. 

Demikian beberapa rekomendasi nomor punggung yang bagus untuk pemain futsal. Kalian menggunakan nomor punggung berapa nih? Semoga artikel ini bisa menginspirasi kalian.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
All Sport
1 hari lalu

Jadi Tuan Rumah, Kapten Timnas Futsal Indonesia Panggil Kekuatan Tribun jelang Piala Asia 2026

All Sport
1 hari lalu

2 Kelemahan Timnas Futsal Indonesia jelang Piala Asia 2026

All Sport
2 hari lalu

Timnas Futsal Indonesia Pasang Target Tinggi di Piala Asia 2026, Tak Mau Terlena Emas SEA Games 2025

All Sport
2 hari lalu

Ketum FFI Tegaskan: Futsal Tidak Bisa Dipisahkan dari PSSI, Kunci Kemajuan Indonesia di Kancah Dunia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal