Rionny Mainaky Pasang Target Indonesia Bawa Pulang 3 Gelar di BWF World Championships 2023

Basudiwa Supraja
Kepala Bidang (Kabid) Pembinaan Prestasi (Binpres) PP PBSI, Rionny Mainaky (Foto: PBSI)

JAKARTA, iNews.id - Kepala Bidang (Kabid) Pembinaan Prestasi (Binpres) PP PBSI, Rionny Mainaky, menaruh harapan besar kepada wakil Indonesia di BWF World Championships 2023. Dia ingin prestasi para penggawa Tanah Air bisa merata di semua nomor.

Pada beberapa turnamen sebelumnya, wakil Indonesia mulai unjuk gigi di nomor mereka masing-masing. Pada BWF World Championships 2023 nanti, diharapkan penampilan para wakil Tanah Air itu bisa konsisten dan meningkat secara merata. 

Walau demikian, Rionny mengakui pemainnya mengalami penurunan di turnamen terakhir, Australia Open 2023. Seluruh wakil Indonesia kandas di babak perempatfinal turnamen level super 500 itu. 

Evaluasi itu menjadi catatan penting untuk memperbaiki performa di BWF World Championships 2023 ini. Rionny berharap pemain Indonesia dapat mempersiapkan dini dengan maksimal.

Editor : Fitradian Dhimas Kurniawan
Artikel Terkait
All Sport
4 hari lalu

Hasil Undian Hylo Open 2025: Wakil Indonesia Dapat Jalur Empuk di Babak Pertama

All Sport
6 hari lalu

6 Atlet Terdegradasi dari Pelatnas PBSI, Salah Satunya Mengundurkan Diri

All Sport
12 hari lalu

Zaki Ubaidillah Tembus Perempat Final BWF World Junior Championships 2025 usai Bungkam Wakil UEA

All Sport
18 hari lalu

Indonesia Tembus Final BWF World Junior Championships 2025 usai Bungkam Tuan Rumah!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal