Satgas Butuh 500 Relawan untuk Antisipasi Penyebaran Covid-19 di PON Papua XX

Binti Mufarida
Koordinator Tim Relawan Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19, Andre Rahardian. (Foto: BNPB).

Andre mengatakan relawan Satgas akan mulai bergerak sebelum PON dibuka. Hal itu dilakukan sebagai antisipasi kemungkinan adanya klaster Covid-19.

“Jadi gerai-gerai master akan segera dibuka. Bukan hanya ada gerai, tapi juga akan ada mobil masker yang bergerak. Peningkatan kapasitas pada relawan terkait juga peningkatan mereka untuk melaporkan online itu juga akan segera,” kata Andre.

Selain itu, Andre mengatakan Satgas juga akan melakukan monitoring. Sehingga pelaksanaan PON Papua akan berjalan aman dan lancar.

“Karena Satgas ini kan berusaha agar penurunan secara nasional dan penyebaran Covid ini turun. Dan event PON ini merupakan salah satu agenda nasional yang menjadi perhatian agar pada saat sebelum berangkat, datang, event terlaksana dan kepulangan itu semua aman. Jadi itu yang kita coba usahakan,” tuturnya.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Nasional
19 hari lalu

Kasus Covid-19 Naik Lagi di Indonesia, Anak-Anak Paling Rentan!

Nasional
26 hari lalu

Banyak Orang Sakit Batuk Pilek Sekarang, Kemenkes Bongkar Data Mengejutkan!

Health
1 bulan lalu

Kasus Keracunan MBG Bakal Dilaporkan Harian seperti Covid-19

Nasional
1 bulan lalu

Menkes Minta Kasus Keracunan MBG Dilaporkan Harian seperti Covid-19

Motor
1 bulan lalu

Kembalikan Penjualan Mobil ke 1 Juta Unit, Pemerintah Diminta Keluarkan Insentif seperti Era Covid-19

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal