SEA Games 2023: Hajar Wakil Malaysia, Atlet Pencak Silat Iqbal Candra Sumbang Emas ke-26 untuk Indonesia

Andhika Khoirul Huda
Atlet pencak silat Iqbal Candra sumbang emas ke-26 untuk Indonesia di SEA Games 2023 Foto: Ist

PHNOM PENH, iNews.idAtlet pencak silat Iqbal Candra sumbang emas ke-26 untuk Indonesia di SEA Games 2023. Dia jadi yang terbaik pada laga final nomor Class F putra usai menghajar wakil Malaysia, Mohd. Shahrul Zeckry Sulaiman di Chory Chang var International Convention and Exhibition Center, Rabu (10/5/2023) pagi WIB.

Iqbal tampil gemilang sepanjang tiga ronde yang dimainkan.

Pada ronde pertama, Iqbal mampu mendominasi dan mengumpulkan banyak poin berkat pukulan-pukulan dan bantingan yang dilakukannya. Hasilnya, dia mampu memimpin dengan skor 22-3.

Dominasi Iqbal pun berlanjut pada ronde kedua. Dia terus mengandalkan bantingan dan juga tendangannya untuk meraup poin. Dia pun mengakhiri ronde kedua dengan keunggulan 37-3.

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Artikel Terkait
Soccer
5 hari lalu

Satu Hal yang Haram Dilakukan Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025

Soccer
8 hari lalu

Pelatih Singapura Ngeri Hadapi Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025: Jalur Kami Berat!

All Sport
9 hari lalu

Furgon Habbil Winata Sumbang Emas Pertama Indonesia di Asian Youth Games 2025

All Sport
9 hari lalu

Atlet Pencak Silat Qiken Dwi Tata Olifia Sumbang Medali Pertama Indonesia di Asian Youth Games 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal