Setter IBK Altos Ketar-ketir Kena Smash Megawati Hangestri Cs jelang Hadapi Red Sparks

Cikal Bintang Raissatria
Megawati Hangestri Pertiwi menjadi andalan Red Sparks di Liga Voli Korea Selatan. (Foto: Instagram @red_sparks)

Di sisi lain, Chen Shin-tong saat ini merupakan salah satu pemain kunci di IBK Altos. Sejak kedatangannya beberapa bulan lalu, Chen selalu diandalkan oleh pelatih Kim Ho-chul. 

Kim mengatakan, Chen berhasil menyesuaikan diri meski belum genap satu musim di IBK Altos. Ketekunan serta kesabarannya menghadapi instruksi pelatih membuat Kim kagum. 

"Chen Shin-tong melakukannya dengan baik. Namun, ada kalanya dia menjadi tidak sabar, jadi menurutku tidak apa-apa jika dia menyesuaikannya," tutur Kim.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
All Sport
5 hari lalu

Megawati Jelaskan Alasan Putus Kontrak dengan Klub Turki Manisa BBSK

All Sport
5 hari lalu

Megawati Hangestri Resmi Tinggalkan Klub Turki Manisa BBSK, Fokus SEA Games 2025!

All Sport
24 hari lalu

PBVSI Panggil 37 Pemain ke Pelatnas SEA Games 2025, Rivan dan Megawati Masuk Daftar

All Sport
3 bulan lalu

Megawati Hangestri Disambut Manisa BBSK dengan Penuh Kehangatan

Nasional
4 bulan lalu

Resepsi Unduh Mantu Megawati dan Dio di Surabaya, Wagub Jatim hingga Pelatih Red Sparks Hadir

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal