Sirkuit Mandalika Dicoret dari Lokasi Uji Coba Pramusim MotoGP 2023, Kenapa?

Fitradian Dimas Kurniawan
Sirkuit Mandalika dicoret dari lokasi uji coba pramusim MotoGP 2023. Arena di Nusa Tenggara Barat itu digantikan Sirkuit Algarve, Portugal. (foto: REUTERS/Willy Kurniawan).

SILVERSTONE, iNews.id - Sirkuit Mandalika dicoret dari lokasi uji coba pramusim MotoGP 2023. Arena di Nusa Tenggara Barat itu digantikan Sirkuit Algarve, Portugal.

Sirkuit Mandalika menjadi tuan rumah uji coba pramusim MotoGP 2022. Lintasan tersebut menemani Sirkuit Sepang, Malaysia, yang juga jadi lokasi uji coba.

Namun, seperti pada rilis resmi MotoGP, Senin (8/8/2022), uji coba pramusim musim 2023 tidak akan berlangsung di Sirkuit Mandalika.  Sebab pramusim akan diadakan di Sirkuit Sepang dan Sirkuit Algarve.

Rencananya, uji coba pramusim akan dimulai dengan pengetesan awal atau Shakedown. Menurut jadwal, shakedown akan berlangsung di Sirkuit Sepang pada 5-7 Februari 2023.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
23 hari lalu

Marc Marquez Tuntas Jalani Operasi, Fokus Pulihkan Cedera Bahu Kanan Usai Kecelakaan di Mandalika

All Sport
23 hari lalu

Bos Aprilia Racing Yakin Bezzecchi Comeback di MotoGP Australia 2025 usai Insiden Mandalika

All Sport
23 hari lalu

Kecelakaan Marc Marquez Paling Mengerikan Ternyata Terjadi di Mandalika, Bukan Jerez!

Soccer
24 hari lalu

Bukan di Jerez, Insiden Sirkuit Mandalika Jadi Kecelakaan Terburuk Marc Marquez

Bisnis
28 hari lalu

Telkom Andil Perkuat Akses Konektivitas Internet MotoGP Mandalika 2025

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal