Suporter Bola Indonesia Keluarkan Rekomendasi Transfromasi Sepak Bola Indonesia, Ini Isinya

Ibnu Hariyanto
PN-SSI mengeluarkan rekomendasi untuk mendukung kemajuan sepak bola Indonesia. PN-SSI meminta PSSI lebih memperhatikan keselamatan suporter. (foto: Instagram)

Rekomendasi PN-SSI ini diserahkan langsung kepada Ketua Umum PSSI Erick Thohir. PN-SSI berharap PSSI bisa merealisasikan rekomendasinya tersebut.

Tujuh poin hak suporter yang harus diperhatikan PSSI:

1. Keamanan dan kenyamanan.
2. Potongan atau perbedaan harga tiket dengan penonton umum dan suporter.
3. Distribusi tiket harus mengutamakan dan memudahkan komunitas suporter yang sudah berbadan hukum.
4. Klub harus membantu menyiapkan ruangan untuk komunitas
suporter menyimpan alat-alat atau perlengkapan kreatifitas di area Stadion yang menjadi home base masing-masing klub.
5. Setiap pembelian tiket pertandingan sudah termasuk Asuransi.
6. Klub harus membantu pemberdayaan ekonomi dan kreatifitas
Suporter.
7. Suporter harus memiliki hak bicara pada saat kongres PSSI

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
Soccer
2 hari lalu

PSSI Sudah Kantongi Lima Calon Pelatih Timnas Indonesia

Soccer
4 hari lalu

Terbongkar! Ini Alasan Sebenarnya PSSI Lelet Cari Pelatih Baru Timnas Indonesia

Soccer
4 hari lalu

PSSI All Out Dukung Timnas Indonesia U-22 di SEA Games 2025

All Sport
4 hari lalu

PSSI Fokus Cari Pelatih Baru, Anggota Exco Ini Pastikan Shin Tae-yong Tak Masuk Agenda

Soccer
5 hari lalu

Nova Arianto Ingin Timnas Indonesia U-17 Ulang Sejarah Manis di Qatar

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal