Terungkap! Ini Resep Jitu Jonatan Christie Lolos Final Japan Open 2023

Andika Rachmansyah
Tunggal putra Indonesia, Jonatan Christie lolos final Japann Open 2023 usai kalahkan wakil India Lakshya Sen. Jojo -panggilan akrab Jonatan- pun membongkar resep jitu mengalahkan wakil India itu. (foto: PBSI)

“Tadi saya bermain lebih sabar. menunggu kesempatan baru menyerang. Bila saya terlalu mengobral serangan malah lebih enak ke dia,” ungkapnya.

“Secara pikiran, saya juga terus mengatur fokus saya poin demi poin. Terutama saat di gim ketiga setelah interval dimana dia dapat satu poin lalu saya juga dapat satu poin. Begitu terus bergantian, momentum itu yang terus saya pertahankan agar tidak menjadi berbalik,” imbuh pemain berusia 25 tahun tersebut.

Ini menjadi final kedua Jojo di ajang Japan Open setelah sebelumnya dicapai pada tahun 2019 lalu. Di partai final kali ini, Jojo masih harus menunggu calon lawannya. Dia akan menghadapi pemenang antara Viktor Axelsen asal Denmark dan rising star asal Jepang, Kodai Naraoka.

Editor : Ibnu Hariyanto
Artikel Terkait
All Sport
7 jam lalu

Comeback Mengejutkan Anthony Ginting di Indonesia Masters 2026, Tegang namun Menang Meyakinkan

All Sport
10 jam lalu

Hasil Indonesia Masters 2026: Anthony Ginting dan Maulana Yusuf Lolos, Bagas Shujiwo Tersingkir

All Sport
24 jam lalu

Ini Alasan Jonatan Christie Mundur dari Indonesia Masters 2026

All Sport
1 hari lalu

Hadiah Rp8,48 Miliar, Indonesia Masters 2026 Jadi Magnet Bintang Dunia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal