Turnamen Bulu Tangkis MNC Sports Competition 2024 Super Meriah, 32 Unit Bisnis Bersaing Sengit

Muhammad Gazza Roosaryata
Turnamen bulu tangkis MNC Sports Competition 20024 super meriah. Ada 32 unit bisnis bersaing menjadi yang terbaik. (Foto: Muhammad Gazza Roosaryatama/MPI)

JAKARTA, iNews.id - Turnamen bulu tangkis MNC Sports Competition 20024 super meriah. Ada 32 unit bisnis bersaing menjadi yang terbaik.

Turnamen digelar di GOR Bulutangkis Mitra Utama, Kedoya Selatan, Kebon Jeruk, Jakarta Barat, Minggu (3/11/2024). Para peserta bertanding mulai pukul 09.00 WIB hingga hingga sore hari di mana final juga akan langsung digelar di tempat yang sama.

Meskipun hanya bertajuk sebagai kompetisi internal, persaingan antarpemain sangat sengit. Mereka yang bertanding sabgat serius memberikan yang terbaik.

Sengitnya persaingan membuat para penonton dan pendukung dari masing-masing unit perusahaan bersemangat dalam memberikan dukungan. Beberapa pendukung memembentur-benturkan botol plastik kosong sembari meneriakkan dukungan.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
All Sport
23 jam lalu

MNC Televisi Network dan MNC University Juara MNC Sports Competition 2025 Cabor Biliar

All Sport
3 hari lalu

MNC Sports Competition 2025 Bergulir! Turnamen Pendongkrak Industri Biliar Nasional

All Sport
3 hari lalu

Liliana Tanoesoedibjo, Warren dan Kevin Sanjaya Resmi Buka Turnamen Biliar MNC Sports Competition 2025

All Sport
8 hari lalu

MNC Tourism Kalahkan MNC Insurance dan Melaju ke Semifinal Turnamen Basket MNC Sports Competition

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal