10 Pemain dengan Gol Tendangan Bebas Terbanyak, Nomor 3 Pensiunan Argentina

Arif Budiwinarto
Marcelinho Carioca (foto: esporte)
Pemain timnas Brasil, Zico (foto: Gameofthepeople)

6. Diego Maradona (62 gol)

Diego Armando Maradona membuktikan dirinya bukan cuma bisa mencetak gol dengan tangannya. Tendangan bebas kaki kirinya kerap menyumbang gol bagi klub maupun timnas Argentina.

Dari total 344 gol selama aktif sebagai pemain, Si Tangan Tuhan mampu mencetak 62 gol dari tendangan bebas.

Diego Armando Maradona. (Foto: thesefootballtimes.co)


5. David Beckham (65 gol)

Nama David Beckham pasti sudah tak asing lagi di telinga penggemar sepak bola modern. Berposisi sebagai gelandang, Beckham terkenal punya akurasi umpan yang brilian.

Tak sampai disitu, dia juga kerap jadi pembeda dan penentu kemenangan tim lewat sepakan bebas. Dari 146 gol yang dia cetak saat masih bermain, 65 gol lahir dari situasi tendangan bebas.

David Beckham. (Foto: Give Me Sport)


4. Ronaldinho (66 gol)

Yoo, Ronaldinho! Layaknya talenta-talenta asal Brasil, Ronaldinho juga melengkapi kemampuan dirinya dengan mengeksekusi bola-bola mati. Dalam sejumlah kesempatan krusial, Ronaldinho kerap jadi penentu kemenangan timnya lewat tendangan bebas.

Editor : Arif Budiwinarto
Artikel Terkait
Soccer
12 hari lalu

Legenda Brasil Ronaldo Pernah Tampil Sebagai Ronaldinho di Olimpiade 1996, Kok Bisa?

Seleb
15 hari lalu

Heboh, David Beckham dan Istri Diblokir Anak di Instagram hingga Saling Unfollow

Soccer
30 hari lalu

Messi Menggila! Inter Miami Angkat Trofi MLS Cup Pertama Sepanjang Sejarah

Soccer
1 bulan lalu

Profil Ronny Pasla, Kiper Timnas Indonesia yang Gagalkan Penalti Pele

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal