4 Opsi Posisi Donny van de Beek di Manchester United

Reynaldi Hermawan
Donny van de Beek. (Foto: Sky Sports)

4. Sebagai Gelandang Box-to-Box dalam Formasi Berlian

Fomasi ini akan terjadi jika Pogba, Fernandes, Van de Beek dan Matic bermain bersamaan. Sayangnya Solskjaer terlalu berisiko jika memainkan strategi berlian ini. Sebab itu akan membuat lawan leluasa mengeksploitasi area sayap.

Kondisi ini berpotensi membuat bek kiri Luke Shaw dan bek kanan Aaron Wan-Bissaka bekerja ekstra keras selama 90 menit untuk menutup area sayap pertahanan sekaligus lini tengah demi mendampingi formasi berlian ini.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
16 jam lalu

Sial Banget! Pelatih yang Disebut The Next Alex Ferguson Kini Menganggur 11 Tahun

Soccer
2 hari lalu

Marcus Rashford Bersinar di Barcelona, Enam Klub Eropa Berebut Tanda Tangannya

Soccer
2 hari lalu

David Beckham Resmi Dianugerahi Gelar Ksatria oleh Raja Charles III, Penghargaan Tertinggi untuk Sang Legenda

Soccer
7 hari lalu

Koulibaly Nyaris Gabung Manchester United, Tapi Dihalangi Ancelotti

Soccer
9 hari lalu

Patrice Evra Murka! Sebut Pemain Juventus Generasi Lemah

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal