5 Fakta Menarik Thom Haye, Pernah Bawa Lecce Promosi Serie A 

Wikku D Nugroho
Fakta Menarik Thom Haye (Foto: Istimewa)

4. Pemain Versatile

Thom merupakan pemain versatile alias mampu bermain di segala posisi lini tengah. Dirinya dapat menempati posisi gelandang bertahan, gelandang tengah, dan gelandang serang. 

5. Berdarah Solo dan Sulawesi Utara

Menurut situs Four Four Two, Thom memiliki garis keturunan Indonesia. Sang kakek berasal dari Solo, Jawa Tengah. Sedangkan, neneknya berasal dari Sulawesi Utara. 

Thom sebenarnya telah dibidik oleh PSSI untuk dinaturalisasi sejak 2017. Namun, sang pemain baru menyetujui kepindahan kewarganegaraannya pada Maret 2024.

Demikian ulasan mengenai fakta menarik Thom Haye. Semoga bermanfaat!

Editor : Komaruddin Bagja
Artikel Terkait
Soccer
11 hari lalu

Thom Haye Tak Habis Pikir, Persib Dipaksa Main Dua Hari Setelah Natal

Soccer
20 hari lalu

Thom Haye Siap Pimpin Kebangkitan Persib Bandung, Bobotoh Diminta Penuhi GBLA

Soccer
23 hari lalu

Thom Haye Langsung Tegaskan Target Persib: Lupakan ACL 2, Gaspol Hajar Malut United

Soccer
27 hari lalu

PSSI Awards 2026 Hadirkan 17 Kategori Prestisius, Voting Dimulai 1 Januari

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal