7 Rekor Iringi Langkah Inter Milan ke Final Liga Europa

Reynaldi Hermawan
Inter Milan lolos ke final Liga Europa usai menaklukkan Shakhtar Donetsk 5-0, Selasa (18/8/2020) dini hari WIB. (Foto: Daily Mail)

DUSSELDORF, iNews.idInter Milan melaju mulus ke final Liga Europa. Di babak empat besar, Selasa (18/8/2020) dini hari WIB, mereka menang 5-0 atas Shakhtar Donetsk.

Pesta gol Inter dibuka Lautaro Martinez menit ke-19. Selanjutnya torehan gol diciptakan Danilo D'Ambrosio (64), Martinez (74), serta Romelu Lukaku (78 dan 83).

Dalam kemenangannya ini, tersaji beberapa catatan unik. Berikut ulasannya dikutip dari Opta:

1. Skor 5-0 merupakan margin terbesar sepanjang sejarah semifinal Liga Europa.

2. Lukaku terlibat langsung dalam 18 gol di 10 pertandingan terakhir Liga Europa. Striker asal Belgia itu mencetak 14 gol serta menorehkan empat assist. Lukaku mencatatkan rekor lain karena selalu menjebol gawang lawan dalam 10 laga beruntun.

3. D’Ambrosio sedang on fire. Dia menciptakan tiga gol dari lima penampilannya di semua ajang.

Editor : Bagusthira Evan Pratama
Artikel Terkait
Soccer
4 jam lalu

AC Milan Dapat Tiga Kabar Baik Sekaligus jelang Derby della Madonnina Lawan Inter

Soccer
10 jam lalu

Skandal Serie A Dibongkar Lagi! Iuliano Pastikan Penalti Ronaldo 1998 Ditolak VAR

Soccer
6 hari lalu

3 Calon Kiper Baru Inter Milan Pengganti Yann Sommer, Ada Penjaga Gawang Asia!

Soccer
6 hari lalu

Inter Milan Siap Revolusi Kiper: Sommer Habis Kontrak, Martinez Masih Misterius!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal