AC Milan Siap Tebus Viktor Gyokeres Rp1,2 Triliun, Modal Transfer Capai Rp2,3 Triliun

Abdul Haris
Striker Sporting Lisbon, Viktor Gyokeres, jadi target nomor 1 AC Milan pada bursa transfer musim panas 2025. (Foto: Football Italia)

Selain itu, transfer Theo Hernandez ke klub Arab Saudi, Al-Hilal, diprediksi akan menambah sekitar 30 juta euro (sekitar Rp534 miliar) ke kas Milan. Total pemasukan dari penjualan pemain tersebut akan mencapai 144 juta euro (sekitar Rp2,39 triliun), cukup untuk mengamankan transfer Gyokeres.

Namun, persaingan mendapatkan tanda tangan Gyokeres dipastikan tidak akan mudah. Klub-klub besar Inggris seperti Arsenal dan Manchester United juga meminati jasanya, dan diyakini mampu menawarkan paket gaji yang jauh lebih tinggi dibandingkan Milan.

Tak hanya Gyokeres yang masuk radar Milan. Nama-nama lain seperti Dusan Vlahovic, Aleksandar Mitrovic, Mateo Retegui, hingga Gonçalo Ramos juga disebut sebagai alternatif. Bahkan striker muda seperti Emanuel Emegha dan Alexander Sørloth ikut dipertimbangkan, bersama Vangelis Pavlidis dan Artem Dovbyk.

Dengan modal besar dari penjualan pemain dan kebutuhan mendesak untuk mengisi posisi striker, Milan diprediksi akan sangat aktif di bursa transfer musim panas ini. Kehadiran Gyokeres bisa menjadi kepingan penting bagi ambisi Rossoneri merebut kembali Scudetto musim depan.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
1 hari lalu

AC Milan Terancam Kehilangan Mike Maignan, Chelsea Siap Siaga di Garis Depan!

Soccer
2 hari lalu

Dybala Menangis di Bangku Cadangan usai Cedera Lawan Milan, Gasperini: Ini Kehilangan Terbesar!

Soccer
2 hari lalu

AC Milan Taklukkan AS Roma! Maignan Pahlawan, Rossoneri Dekati Puncak Serie A 

Soccer
6 hari lalu

AC Milan Dapat Kabar Buruk jelang Menjamu AS Roma di Serie A

Soccer
6 hari lalu

Bournemouth Siap Permanenkan Alex Jimenez, Real Madrid Tetap Pegang Kendali Finansial

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal