Alessandro Nesta Sebut Satu Lawan Tangguh: Dia Contoh di Dalam dan Luar Lapangan

Dimas Wahyu Indrajaya
Alessandro Nesta saat berkostum AC Milan. (Foto: Calciomercato)

Nesta menyandang bek kokoh saat itu, tapi ada kalanya juga dia kesulitan menjaga sejumlah pemain. Salah satu lawan yang dianggapnya tangguh saat berhadapan ialah gelandang Liverpool saat itu, Steven Gerrard.

Pada 2015, Nesta pernah menyebut eks kapten Liverpool tersebut salah satu lawan paling tangguh yang pernah dihadapinya. Hal itu diucapkannya setelah Gerrard memutuskan hengkang dari Liverpool yang membesarkan namanya.

"Salah satu lawan tertangguh tapi paling sportif. Contoh di dalam dan luar lapangan. Semoga beruntung Steven," ucap Nesta lewat Twitter-nya.

Menurut data Transfermarkt, Nesta dan Gerrard hanya dua kali berhadapan. Menarik, karena pertemuan keduanya terjadi di final Liga Champions.

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Artikel Terkait
Soccer
2 jam lalu

Jay Idzes Tak Dijual, Sassuolo Tolak Mentah-Mentah AC Milan

Soccer
47 menit lalu

Liverpool Tegaskan Federico Chiesa Tidak Dijual Januari Ini! Juventus Merana

Soccer
2 jam lalu

Mike Maignan Hampir Perpanjang Kontrak di AC Milan hingga 2031, Chelsea dan MU Gigit Jari!

Soccer
1 hari lalu

Juventus Naksir Federico Chiesa! Liverpool Pasang Syarat Tegas, Opsi Pinjaman Ditolak

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal