Ambisi Justin Hubner bersama Cerezo Osaka: Jalani Musim yang Bagus!

Abdul Haris
Justin Hubner resmi bergabung dengan Cerezo Osaka. (Foto: Cerezo Osaka)

Namun, akhirnya Cerezo Osaka resmi mengumumkan bergabungnya Justin Hubner dengan mereka. 

“Justin Hubner akan bergabung dengan Cerezo Osaka, Jepang, dengan status pinjaman dari Wolverhampton hingga akhir tahun,” tulis Cerezo Osaka dalam rilis yang diterima iNews.id, Selasa (12/3/2024).  

Dalam rilis tersebut, Justin bisa langsung membela Cerezo Osaka pada matchday 5 J-League 1 musim ini saat melawan Shonan Bellmare, 30 Maret mendatang. 

“Justin Hubner akan menjadi pemain Indonesia pertama yang bermain di J1 League,” tutur pernyataan Cerezo Osaka. 

Kepastian ini membuat Justin Hubner bahagia. Pemain naturalisasi Indonesia itu pun langsung mengumbar ambisinya.

Editor : Abdul Haris
Artikel Terkait
Soccer
5 jam lalu

Heboh! Begini Reaksi Netizen usai John Herdman Resmi Jadi Pelatih Timnas Indonesia

Soccer
13 jam lalu

PSSI Perkenalkan John Herdman Sebagai Pelatih Timnas Indonesia 12 Januari 2026

Soccer
12 jam lalu

John Herdman Siap-Siap! Timnas Indonesia Hadapi Jadwal Super Padat di 2026

Soccer
13 jam lalu

Terungkap! Ini Alasan Utama PSSI Tunjuk John Herdman sebagai Pelatih Timnas Indonesia

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal