“Kami senang bermain di level ini, dan kami ingin lolos ke semifinal. Di fase grup, saya melihat banyak hal bagus, ada juga yang kurang bagus," ucapnya.
Luis Enrique mengatakan timnya pun sangat diuntungkan dalam laga itu karena berstatus tuan rumah. Jadi, dia pastikan dukungan suporter akan membakar semangat PSG.
"Pertandingan di kandang, saya tahu akan ada atmosfer yang luar biasa. Tujuan kami adalah menang," ucapnya.