Arsenal Perpanjang Tren Kekalahan Sheffield United

Reynaldi Hermawan
Arsenal Menang 2-1 atas Sheffield United. (Foto: Premier League)

Arsenal tidak membutuhkan waktu lama untuk menambah keunggulan. Tiga menit berselang, Nicolas Pepe ikut mencatatkan namanya di papan skor. Sepakannya ke sudut gawang tak mampu dibendung Ramsdale.

Tim tamu mendapat asa di menit 83. Skor berubah 2-1 berkat aksi David McGolddrick. Namun keinginan Sheffield menyamakan kedudukan tak mampu diwujudkan jadi kenyataan. Berbagai upaya yang mereka lakukan selalu gagal hingga pertandingan usai.

Bagi Sheffield, ini jadi kekalahan kelima secara beruntun di musim 2020/2021. Empat di antaranya terjadi pada ajang Premier League.

SUSUNAN PEMAIN
ARSENAL (3-4-3)
Leno; David Luiz, Gabriel, Tierney; Bellerin, Ceballos (Xhaka 81), Elneny, Saka (Maitland-Niles 87); Willian, Nketiah (Pepe 58), Aubameyang.
Pelatih: Mikel Arteta

SHEFFIELD UNITED (3-5-2)
Ramsdale; Basham (Sharp 76), Egan, Robinson; Baldock, Lundstram, Berge, Osborn (Fleck 63), Stevens; McGoldrick, Burke (McBurnie 56)
Pelatih: Chris Wilder

Editor : Bagusthira Evan Pratama
Artikel Terkait
Soccer
20 jam lalu

Hasil Lengkap dan Klasemen Liga Inggris: Chelsea Pesta Gol, Arsenal Ditahan Sunderland

Soccer
1 hari lalu

Gol Matthijs de Ligt di Injury Time Selamatkan MU dari Kekalahan di Kandang Tottenham

Soccer
8 hari lalu

Cetak Gol Ke-250, Mohamed Salah Tegaskan Kebangkitan Liverpool

Soccer
11 hari lalu

Hasil Drawing Perempat Final Carabao Cup 2025-2026: Derby London Tersaji

Soccer
11 hari lalu

Hasil Carabao Cup: Kalah Lagi, Liverpool Disingkirkan Crystal Palace, Arsenal dan Chelsea Terus Melaju

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal