Arsene Wenger Ditanya Pilih Messi atau Ronaldo, Jawaban Sang Profesor Super Keren!

Reynaldi Hermawan
Pelatih legendaris Arsenal Arsene Wenger ditanya pilih Lionel Messi atau Cristiano Ronaldo.

Sebab La Pulga jauh lebih fenomenal dengan trofi Piala Dunia di tangannya. Tapi Wenger tak sependapat dengan hal tersebut.

"Ketika mereka tidak akan berada di sana lagi, kita akan menyadari apa yang telah mereka berikan kepada kita, keduanya (Messi dan Ronaldo)," kata Wenger dikutip dari Sport Bible, Rabu (1/3/2023).

“Saya selalu menolak untuk membuat hirarki karena mereka adalah dua pemain yang berbeda. Pemain yang benar-benar berbeda, tetapi dua pemain luar biasa yang telah menunjukkan kepada dunia selama 15 tahun betapa hebatnya sepak bola," ujarnya.

Ronaldo menunjukkan bahwa usia hanya sebuah angka dengan tampil apik di Liga Arab Saudi. Dia mencetak hattrick akhir pekan lalu sebelum menonton pertandingan tinju Jake Paul vs Tommy Fury bersama petinju legendaris, Mike Tyson.

Total Ronaldo sudah mencetak delapan gol dan dua assist dari lima pertandingan di Liga Arab Saudi. Sebuah catatan fantastis untuk pemain yang sudah berusia 38 tahun.

Editor : Reynaldi Hermawan
Artikel Terkait
Soccer
1 hari lalu

Lionel Messi Gelar Turnamen U-16: Barcelona dan Chelsea Ikutan, Real Madrid Enggak Diajak

Soccer
2 hari lalu

Lionel Messi Pecahkan Rekor Neymar, Argentina Bantai Puerto Rico

Soccer
2 hari lalu

Cristiano Ronaldo Ukir Rekor Gila meski Portugal Diimbangi Hungaria

Soccer
2 hari lalu

Link Live Streaming Kualifikasi Piala Dunia 2026 Zona Eropa: Portugal Vs Hungaria!

Berita Terkini
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
Network Updates
News updates from 99+ regions
Personalize Your News
Get your customized local news
Login to enjoy more features and let the fun begin.
Kanal